Aku jarang sekali kehabisan kata-kata. Hanya pada kesempatan yang langka, saat aku tidak tahu harus
berkata apa. Dan ini salah satunya...
***
Aku masih duduk di kelas 3 SMA, saat dunia mengenalkanku pada Husna. Seorang gadis manis, siswi SMP kelas 3.
Husna dan keluarganya adalah warga baru di kompleks tempat tinggalku. Bapaknya, Haji Andi Ahmad, adalah seorang pengusaha dengan banyak bidang bisnis. Mereka pindah dari kecamatan sebelah,...
0 Response to "Husna dan Lily"
Posting Komentar