Apa kalian pernah dengar untuk membunuh ular, potonglah kepalanya? Aku
pernah mendengarnya sekali, saat aku menonton sebuah progam dokumenter di TV, aku tak terlalu ingat nama programnya tapi kata kata itu menjadi menarik karena penjelasan mereka tentang itu.
Jadi sebelumnya agar kalian mengerti, yang kutonton bukanlah acara dokumenter tentang ular atau alam liar. Aku menonton sebuah program dokumenter tentang Alexander The Great, dan...
0 Response to "Love Foolosophy"
Posting Komentar