Kawin kontrak begitulah pendeknya kesimpulan dari kisah ini. Rivaldy Anzawa
seorang pria 24 tahun terpaksa harus terikat sebuah kontrak pernikahan, dengan seorang janda yang berusia 3 tahun lebih tua darinya, dimata Rivaldy pernikahan ini tak lebih dari sebuah kepentingan bisnis belaka, karena ia harus rela menjadi suami diusianya yang masih sangat belia, agar bisnis ayahnya tidak jadi mengalami kebangkrutan
0 Response to "Marriage Contract (Kawin Kontrak)"
Posting Komentar