''Ok....Cutt!!!.'' teriak seorang pria bertubuh tambun dengan keras, seketika itu pula orang-orang yang sedari tadi diam tak bergerak apalagi bersuara
mulai bergerak untuk membereskan segala sesuatu untuk bersiap-siap pulang ke rumah masing-masing. Itulah hal yang tergambar dari salah satu studio televisi nasional yang terkenal dengan acara kompetisi memasaknya yang cukup menyedot perhatian penonton seantero nusantara, dari balik hiruk pikuk orang-orang yang bekerja di balik layar program...
0 Response to "[LKTCP #2] Sang chef cinta"
Posting Komentar